Pembinaan pada ibu yang memilik balita di desa Pendawa rutin diadakan setiap sebulan sekali. Dalam acara tersebut ibu ibu yang memiliki balita diberikan berbagai materi untuk penanganan terhadap balita nya masing masing. Desa juga memberikan makanan tambahan kepada balita yang Baca Selengkapnya …
Kategori: Uncategorized
Masyarakat Desa Pendawa Dalam Menghadapi Pandemi
Setahun sudah kita dihadapkan dengan masa pageblug, berbagai tanggapan warga masyarkat banyak muncul. Seiring berjalannya waktu kini masyarakat telah terbiasa dengan berbagai macam aturan baru yang diterapkan pemerintah. Masyarakat yang Homogen sehingga ada yang mudah menyesuaikan ada sebagian juga yang Baca Selengkapnya …
Kegiatan Musrenbang Desa Pendawa
Pendawa (17/01/2020) – Musrenbang (Musyawarah Rencana Pembangunan) merupakan kegiatan forum musyawarah tahunan para pemangku kepentingan di desa untuk mendapatkan masukan mengenai kegiatan yang mendapatkan prioritas pembangunan. Forum ini dihadiri oleh perwakilan DPRD, Camat Lebaksiu, Kepala Desa Pendawa, Ketua LPMD, perwakilan Baca Selengkapnya …
Penanaman Bibit Pohon untuk Pengembangan RTH di Desa Pendawa
Pendawa (02/02/2020) – RTH (Ruang Terbuka Hijau) merupakan program desa yang dilaksanakan secara bertahap, pada kesempatan kali ini hari minggu tanggal 2 Februari 2020 Tim 1 KKN Universitas Diponegoro Tahun 2020 melakukan penanaman bibit pohon di RTH sejumlah 80 bibit Baca Selengkapnya …
Pembuatan Hand Sanitizer sebagai Pemanfaatan Bahan-Bahan Alami di Desa Pendawa
Pendawa (25/01/2020) – Hand Sanitizer merupakan produk yang dapat digunakan untuk menjaga kebersihan. Hand sanitizer ternyata dapat dibuat dari bahan-bahan alami yang mudah ditemukan di kawasan sekitar. Sehubungan dengan salah satu potensi yang dimiliki oleh Desa Pendawa yaitu banyaknya aloe Baca Selengkapnya …
Pembuatan Lilin Sederhana Sebagai Alternatif Pengganti Lilin Parafin
Pendawa (21/01/2020) – Revolusi industri 4.0 membawa kita menuju zaman yang serba membutuhkan listrik, maka dari itu listrik merupakan salah satu kebutuhan utama dalam kehidupan sehari-hari. Pemanfaatan listrik paling banyak digunakan dalam penerangan, namun sehubungan dengan seringnya pemadaman listrik secara Baca Selengkapnya …
Mahasiswa KKN Undip Lakukan Cek Hipertensi Upaya Pemantauan Kesehatan Lansia
Pendawa (20/01/2020) – Hipertensi menjadi salah satu penyakit yang umum ditemui di masyarakat luas, terlebih lagi makanan Tegal yang condong kepada makanan asin semakin memicu munculnya hipertensi. Hipertensi biasanya sering terjadi pada lansia. Oleh karena itu, penting untuk dilakukan cek Baca Selengkapnya …
VISI DAN MISI PELAYANAN PUBLIK
VISI-MISI-MOTTO PELAYANAN INFORMASI PUBLIK PEMERINTAH DESA PENDAWA VISITerwujudnya pelayanan informasi yang akurat, transparan dan akuntabel untuk memenuhi hak pemohon informasi sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan MISI Meningkatkan pengelolaan dan pelayanan informasi yang berkualitas Mengembangkan Sistem Layanan Informasi Membangun dan mengembangkan Baca Selengkapnya …
VISI & MISI PELAYANAN PUBLIK
VISI-MISI-MOTTO PELAYANAN INFORMASI PUBLIK PEMERINTAH DESA PENDAWA VISITerwujudnya pelayanan informasi yang akurat, transparan dan akuntabel untuk memenuhi hak pemohon informasi sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan MISI Meningkatkan pengelolaan dan pelayanan informasi yang berkualitas Mengembangkan Sistem Layanan Informasi Membangun dan mengembangkan Baca Selengkapnya …
Pengaspalan jalan desa Pendawa DD tahap 2 tahun 2019
Sukur Alhamdulillah pengaspalan jalan desa Pendawa yang meliputi di 4 lokasi akhirnya selesai tanpa ada hambatan apapun. Pengaspalan meliputi 4 lokasi diantaranya adalah di RW 01 (Dukuh Temu) di RW 05 06 ( Dukuh saimbang) serta di RW 03 (Pendawa) Baca Selengkapnya …